Incubus adalah band rock asal Calabas California Amerika yang beranggotakan lima personil Brandon Boyn (Vokal, rhytm gitar), Mike Einziger (gitar, piano, backing vokal), Jose Pasilas II (drums), Chris Kilmore (turntables, keyboards), dan Ben Kenney (bass gitar, backing vokaal). Band ini telah mendapatkan pengakuan mainstream dan sukses dalam penjualan album hingga mencapai multiplatinum. Dari tahun 1995 sampai 2011 Incubus telah mengeluarkan tujuh album. Band ini juga pernah manggung dua kali di Isotra Senayan Jakarta Selatan Indonesia.
Album pertama mereka diberi judul Fungus Amongus tahun 1995, S.C.I.E.N.C.E 1997, Make Yourself 1999, Morning View 2001, A Crow Left of The Murder 2004, Light Grenades 2006, dan If Not Now When? 2011. Album morning view kian memantapkan nama Incubus sebagai band alternative hard rock. Light Grenades juga sukses dengan mendapatkan Gold certivication di Amerika dan merajai puncak lagu peringkat no 1 selama 5 minggu di Billboard Modern dengan hits singelnya Anna Molly.
Setelah vakum selama 5 tahun akhirnya tahun 2011 mereka mengeluarkan album ke tujuh yang berjudul If Not Now When? dengan hits singel Adolescents dan Promises. Lewat singel promises ini mereka juga membuktikan bahwa incubus juga memiliki sisi yang soft introspektif, dimna lagu ini mengulas tentang kekuatan, keindahan dan kesederhanaan .
Download Incubus Mp3
Fungus Amongus : Incubus - Take Me To Your Leader
Make YourSelf : Incubus - Drive
Make YourSelf : Incubus - I Miss You
Morning View : Incubus - Wish You Were Here
Morning View : Incubus - Nice To Know You
Light Grenades : Incubus - Anna Molly
Light Grenades : Incubus - Love Hurts
A Crow Left of the Murder : Incubus - Talk Shows On Mute
If Not Now, When? : Incubus - Adolescents
If Not Now, When? : Incubus - Promises